Hasil Liga 2 Grup A, PSPS Riau berhasil kalahkan PSMS Medan, Sanjaya Super Sub

- Rabu, 20 Oktober 2021 | 17:09 WIB
Hasil Liga 2 Grup A, PSPS Riau vs PSMS Medan (Bilhaqi/HRC)
Hasil Liga 2 Grup A, PSPS Riau vs PSMS Medan (Bilhaqi/HRC)

Peluang didapatkan Eka Hera, pada menit ke 71, namun tendangan jarak jauhya namin belum menemui mulut gawang PSPS Riau.

PSPS Riau mencetak gol melalui pemain pengganti,  Ahmad Sanjaya di menit ke 71 mencetak gol melalui skema counter attack, umpan dari Rendi Saputra.

Dimenit ke 80, PSMS Medan mendapatkan peluang melalui tendangan bebas, namun sayang tandukan Fiwi Dwipan masih dapat di gagalkan oleh kiper PSPS Riau, Rizki Sudirman.

Dimenit ke 83', PSMS Medan mendapatkan peluang emas melalui Ghozali Siregar, namun tembakannya masih dapat di tepis oleh Rizki Sudirman.

Hingga babak ke dua berakhir skor tidak berubah 1-0 untuk kemenangan PSPS Riau

Halaman:

Editor: Bilhaqi Amjada A'araf

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ange Postecoglou Resmi Tukangi Spurs

Selasa, 6 Juni 2023 | 08:10 WIB

Rapat Singkat Berujung Maldini Dipecat

Selasa, 6 Juni 2023 | 07:25 WIB

Zlatan Ibrahimovic Putuskan Pensiun

Senin, 5 Juni 2023 | 11:00 WIB

Benzema Semakin Dekat Menuju Al-Ittihad

Minggu, 4 Juni 2023 | 22:56 WIB

'Wak Haji' Benzema Resmi Tinggalkan Real Madrid

Minggu, 4 Juni 2023 | 19:35 WIB

Ziyech Isyaratkan Bakal Gabung MU Musim Depan?

Sabtu, 27 Mei 2023 | 10:43 WIB

Inter Milan Juara Coppa Italia 2022-2023

Kamis, 25 Mei 2023 | 07:30 WIB
X